Manager Indomaret Pekanbaru Aniaya Kasir, Video Langsung Viral

Manager Indomaret Pekanbaru Aniaya Kasir

Menit.co.id – Video seorang pria sebagai Manager Indomaret Pekanbaru viral di Tiktok. Aksinya terekam kamera sedang pukul kasir Indomaret Pekanbaru.

Kejadian video Manager Indomaret Pekanbaru aniaya kasir beredari luas di media sosial Tiktok. Kejadian ini kabarnta terjadi pada Minggu 20 Maret 2022.

Salah satu pengguna Tiktok mengunggah video berdurasi 2 menit 37 detik yang berisi seorang pria menjabat sebagai Manager Indomaret aniaya kasir.

Spontan saja video itu membuah heboh para pengguna Tiktok. Bahkan mereka mendukung langkah hukum untuk kasir Indomaret Pekanbaru tersebut.

Kejadian kasir Indomaret dipukul kabarnya hubungan pribadi dan tidak ada sangkut pautnya dengan perusahaan. Ini sesuai pengakuan keduannya.

Namun apapun itu alasanya, aksi kekerasan yang menampilkan Manager Indomaret aniaya Kasir Indomaret Pekanbaru itu sangat tidak terpuji.

Oknum Manager Indomaret Pekanbaru yang melakukan aksi penganiayaan kasir lanyak di pecat. Sebab, sosok Manager Indomaret itu tidak mencermikan kebaikan.

Aksinya cukup membahayakan karyawan. Apalagi Kasir Indomaret Pekanbaru itu adalah seorang perempuan yang sepatutnya mendapatkan perlindungan.

Kasus kekerasan perempuan belakangan ini memang marak terjadi di Indonesia. Oleh karena itu, semua pihak baik perusahaan harus mengedepakan stop kekerasan terhadap perempuan.

Jangan sampai kejadian seperti video kasir Indomaret viral Tiktok itu kembali terulang. Perusahaan harus memberikan sosialisasi stop kekerasan perempuan.